PELATIHAN REFIT FULL
UNTUK DESIGN
Revit
adalah suatu program arsitektur, penggabungan dari aplikasi Struktur,RAB,
Arsitek, Struktur, MEP, Planologi, Lansekap, Interior Desain dan Gambar
Animasi. Revit adalah software yang
dikeluarkan oleh Autodesk selain software-software unggulan lainnya yang
dikeluarkan oleh Autodesk.
Revit
dapat menghasilkan gambar kerja yang didalamnya terdiri dari gambar denah,
potongan, tampak dan gambar detail. Kita juga dapat mengetahui seperti apa
interior yang kita inginkan dengan meletakkan kamera pada posisi yang kita
kehendaki kemudian kita Render sehingga menghasilkan Image yang dapat kita
simpan filenya dalam bentuk JPG, BMP, TIFF dll.
Di
dalam Revit terdapat mesin Render,
Mental Ray. Hasil Render dengan menggunakan Mental Ray cukup memuaskan
PELATIHAN TRAINING REVIT KAMI INI MEMPELAJARI
TINGKAT DASAR :
Interface
Revit dan system penggambaran dengan Revit, meliputi : bidang kerja, layers,
system koordinat, putaran sudut, lay out, format gambar, penyimpanan gambar.
Pada tingkatan ini mempelajari :
-
Mengenal
elemen-elemen gambar Revit dan penggunaannya dan Mengenal perintah editing
Revit dan aplikasinya. Menggunakan Library yang ada dan membuat Family sendiri.
-
Teknik
menggambar arsitektur dan membuat kelengkapan gambar struktur hingga gambar
detail dasar. Modeling dan pemodelan dasar 2D dan 3D.
-
Teknik
presentasi gambar layout dan pencetakan.
TINGKAT LANJUTAN :
Teknik
menggambar arsitektur dan membuat kelengkapan gambar struktur hingga gambar
detail lanjutan.
-
Membuat
Virtual Reality prespektif 3D animasi dan potongan 3D bangunan berikut
ukurannya. Teknik rendering, lighting dengan gambar realistis untuk publikasi.
-
Detail perancangan Konstruksi untuk Struktur
Baja dan Beton berikut MEP (Mekanikal Electrical Plumbing). Membuat Siteplan,
landscape dan garis kontur tanah untuk
pekerjaan cut and fill pengembagan lahan. Manajemen pengelolaan pengembangan
proyek berlantai banyak (tower building, super blok) dan bangunan bentuk
complex.
-
Mengelola informasi Perhitungan bangunan
untuk schedule pelaksanaan dan pembuatan RAB.
TINGKAT EXPERT :
Revit
me-link dengan software program lain untuk lebih menyempurnakan produk design
bangunan, struktur, interior ataupun eksterior.
-
Revit
eksport-import ke Sketchup, Archicad, Autocad
MODUL PELATIHAN REVIT FULL TERDIRI DARI :
I.
MODUL REVIT ARSITEKTUR
:
1. REVIT Introduction à ( 7x
pertemuan @ 3 jam )
2. REVIT Rendering & Animation à ( 5x pertemuan @ 3 jam )
3. REVIT Bill of Material à ( 3x pertemuan
@ 3 jam )
II.
MODUL PELATIHAN REVIT
LANJUTAN:
1.REVIT EXPERT SITEPLAN PLANNING à ( 4x pertemuan @ 3 jam )
2.REVIT EXPERT STRUCTURE CONTRUCTION à ( 6x pertemuan @ 3 jam )
3.REVIT EXPERT PLUMBING / MEP à ( 4x pertemuan @ 3 jam )
4.REVIT EXPERT DESIGN COMPLEXS / HIGHRISE
BUILDING à ( 6x pertemuan @ 3 jam )